Namun sejatinya mereka memiliki jarak yang tidaklah dekat...
Bahkan mungkin mereka tidaklah saling mengenal....
Di lain cerita, Bumi melihat dan berpendapat, Bulan dan Bintang terlihat indah jika bersama...
Sedangkan kenyataan lain mengatakan,,,,
Bulan adalah milik Bumi...
Meskipun begitu.. Bumi, Bulan, dan Bintang tercipta untuk mengindahkan semesta yang sama ....
Menjadi satu kesatuan kehidupan,,, menjaga jarak masing-masing... agar tetap bisa bertahan...
-Na Talia n R-
0 komentar:
Posting Komentar